VISI MISI
PROGRAM STUDI D-3 KEPERAWATAN
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
Visi
”Mewujudkan Program Studi pendidikan vokasi keperawatan yang unggul di bidang PROMOSI KESEHATAN yang transformatif, humanis dan Qur’ani pada tahun 2031”
Misi
- Menyelenggarakan program pendidikan keperawatan dengan keunggulan promosi kesehatan yang transformatif, humanis dan Qur’ani.
- Menyelenggarakan penelitian dan pengabdian pada masyarakat yang berorientasi pada promosi Kesehatan.
- Melaksanakan program unggulan promosi kesehatan melalui kegiatan ilmiah.
- Mengembangkan media promosi kesehatan yang berbasis teknologi Informasi.
- Menyelenggarakan pendidikan kepesantrenan untuk membentuk pribadi lulusan yang berakhlakul karimah dan sebagai bagian dari upaya pembelajaran kehidupan bermasyarakat.